Perpustakaan Emil Salim

Sekertariat Jenderal
Pusat Data dan Informasi
Bidang Pengelolaan Informasi

Perpustakaan

PERMOHONAN MAAF KAMI SAMPAIKAN KE SELURUH ANGGOTA PREMIUM JIKA ADA FILE YANG TDK DAPAT DIUNDUH. DIMOHON UNTUK MEMBERITAHUKAN VIA EMAIL KE : emilsalimlibrary@gmail.com DAN KAMI AKAN MENGIRIMKAN FULLTEKS KE EMAIL ANGGOTA -

Detail Artikel

Kembali
IDENTIFIKASI POLA PERGESERAN DARI REZIM SENTRALISTIK KEPADA DESENTRALISASI DALAM PENGELOLAAN SUMBERDAYA PESISIR DAN LAUTAN
Tanggal : 2004-06-05


Pengelolaan sumberdaya alam di era desentraliasi akan mengalami transformasi yang cukup signifikan. Hal ini mengingat pola pengelolaan sumberdaya tersebut akan lebih membutuhkan efisiensi dan mendekatkan diri kepada masyarakat. Pergeseran ini akan memunculkan beberapa kata kunci, yakni 1) Identifikasi permasalahan, 2) Sistem pengelolaan dan 3) Pergeseran rejim. Identifikasi pola tersebut menghasilkan model kebijaksanaan dengan memperhatikan kinerja dari komponen-komponen subsistem-subsistem.......


Copyright © Perpustakaan Emil Salim 2018